Yuhuuu akhirnya Farzan masuk sekolahhh...
Udah masuk 1.5 jam 3x sehari. So far dia happy untuk jalan ke sekolah walau harus bangun jam 7 agar kejar masuk di jam stgh 8.
Masuk dengan naik sepeda (listrik) mama karena jarak sekolah cuman 10 menit dari rumah.
Abang duduk di belakang sepedaku dengan santainya. Bapaknya naik sepeda lainnya sambil bawa tas nya farzan.
So far udah hampir 2 bulan berjalan dan Farzan happy dengan sekolahnya. Apalagi ada teman rumahnya yang juga satu sekolah sama dia.
Aku sih (belum) kejar calistung nya dia, lebih ke arah sosialisasi dia ke lingkungan selain rumahnya, meningkatkan kepercayaan dirinya dia, belajar keteraturan ala monstessori, menambah kosakata dia di luar lingkungan rumah. Itu dulu aja, karena aku anggap ini adalah basic dia dalam bersekolah nantinya.
Mudah-mudahan Farzan semakin pintar dan semakin percaya diri di sekolahnya dia. Amin.
Friday, November 26, 2021
Farzan masuk sekolah
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment